Seiring dengan pertumbuhan jumlah kepesertaan BPJS Kesehatan yang meningkat pesat mencapai lebih dari 222 Juta jiwa, BPJS Kesehatan terus berinovasi untuk meningkatkan layanan kepada peserta, salah satunya dengan memberikan kemudahan peserta berinteraksi dengan dokter melalui pengembangan sistem informasi patient-doctor relationship. Mobile JKN Faskes hadir dengan tujuan mempermudah peserta berinteraksi langsung dengan dokter, juga untuk membantu dan memberikan kemudahan bagi dokter untuk memantau kesehatan peserta dan melakukan edukasi kepada peserta tentang kondisi kesehatannya. Mobile JKN Faskes diperuntukkan bagi Dokter di Fasilitas Tingkat Pertama yang bekerja sama dengan BPJS Kesehatan.
HideShow More...
Screenshots
Mobile JKN Faskes FAQ
Is Mobile JKN Faskes free?
Yes, Mobile JKN Faskes is completely free and it doesn't have any in-app purchases or subscriptions.
Is Mobile JKN Faskes legit?
⚠️ The Mobile JKN Faskes app has poor ratings and negative feedback. Users seem unsatisfied with its performance or features.
Ini adalah aplikasi untuk klinik, bukan untuk masyarakat umum ya. Kalau penggunaan untuk masyarakat umum boleh gunakan mobile jkn. Yang masih ditemukan saat ini ada bug. Sudah digunakan fungsi chatnya, dan notifikasi sudah di setel. Tetap juga tidak bisa menerima notifiksi chat dari pasien yg mau berkonsultasi. Sudah test notifikasi juga tidak ada tanda suara atau getar. Aplikasinya sering keluar sendiri, sehingga kita harus memasukkan username dan password berulangkali agar bisa aktif. Mohon perbaiki infrastrukturnya, agar bisa digunakan secara real-time, seperti aplikasi chat.
App
Niat ora si?
Notifikasi tidak muncul
Notifikasi tidak pernah muncul kalau ada chat, jadi chat pasien baru bisa balas berhari2 kemudian saat buka aplikasi
Aplikasi bagus niatnya, kenyataan zonk
Selalu diminta pake jkn faskes, tapi gak bisa digunakan chat nya. Muter-muter doang kl di buka. Lebih niat lagi bikin aplikasinya, jgn cuma suruh fktp pake padahal aplikasi g bs dipake
Notifikasi tidak muncul
Notifikasi chat dari pasien yang konsultasi sering tidak masuk padahal notifikasi sudah diaktifkan, dan baru masuk saat app dibuka. semoga akan ada update-an nya segera
Aplikasi untuk klinik
Ini adalah aplikasi untuk klinik, bukan untuk masyarakat. Kl penggunaan untuk masyarakat gunakan mobile jkn. Masih ada bug. Sudah digunakan fungsi chatnya, dan notifikasi sudah di setel. Tetap jg ga bisa menerima notifiksi chat dari pasien yg mau berkonsultasi. Mohon perbaiki infrastrukturnya.
sign up hilang entah dimana
tolong lebih niat lagi kalo mau bikin aplikasi
Fitur penting
Tidak ada opsi sign up,. Dah itu aja. Seharusnya dpt sgera diperbaiki.
Aneh
Cara sign up nya gimana???
Gagal paham
Gimna caranya mau pake app, baru juga di download pilihannya cuma sign dan lupa pass, lah klw gak punya akunnya kumaha atuh mau pakenya..herman dehhh